FINANCIAL REPORT SAGE 300 / ACCPAC - SEDERHANA

Penilaian baik atau tidaknya suatu system ERP salah satunya dapat di nilai dari hasil akhir system tersebut yaitu laporan keuangan baik itu  dalam bentuk laporan Neraca ataupun Laporan laba Rugi yang dihasilkan oleh system tersebut. Jika semua aspek dinilai bagus namun ternyata report financialnya tidak dapat mewadahi keinginan user atau penggunanya, maka dapat diartikan system tersebut sangat tidak baik. 
Dalam bahasa user yang biasanya sering saya dengar "buat apa harga mahal, gampang dioperasikan tapi hasil akhirnya gak punya report yang dihasilkan?".
Nah, dalam system Sage 300 ERP / Accpac, report merupakan salah satu modal untuk dapat bersaing dengan system-system ERP lainnya di dunia. Sebab diakui hampir semua keinginan report financial dari customers pengguna Sage 300 ERP dapat di fasilitasi, walaupun kebanyakan memang harus di customize.
Pada kesempatan kali ini saya mencoba untuk membuat sedikit tutorial cara pembuatan Financial Reporter dari system Sage 300 ERP tingkat sederhana. Yang nantinya dapat dikembangkan menjadi bentuk report-report yang lebih sempurna.

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Beberapa Perusahaan Pengguna Accpac di Indonesia

TUTORIAL Sage ERP Accpac (ERP 300)